Upaya Polsek Arjawinangun dalam menciptakan pagi hari aman lancar dengan melaksanakan pengaturan arus Lalu lintas di Jalan SMPN 1 Arjawinangun

    Upaya Polsek Arjawinangun dalam menciptakan pagi hari aman lancar dengan melaksanakan pengaturan arus Lalu lintas di Jalan SMPN 1 Arjawinangun

    Cirebon - Upaya Anggota Polsek Arjawinangun di Pagi hari dalam menciptakan aman dan lancar dalam pelaksanan tugasnya di pagi hari dengan selalu memberikan pelayanan yang prima dengan cara melaksanakan pengaturan pagi, dalam kegiatan pengaturan tersebut di laksanakan di jalan depan SMPN 1 Arjawinangun adapun kegiatan tersebut bertujuan untuk mengantisipasi adanya kemacetan lalu lintas di pagi hari serta memberikan kelancaran kepada warga masyarakat yang melintas di jalan tersebut serta mencegah adanya kecelakaan lalu lintas, oleh karena itu anggota Polsek Arjawinangun dalam mengantisipasi adanya kerawanan kerawanan serta kemacetan di pagi hari, sehingga untuk mengantisipasinya anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengaturan serta menyeberangkan pelajar yang hendak berangkat sekolah. Selasa 14/01/2025

    Adanya anggota Polsek Arjawinangun di jalanan pada pagi hari tersebut bertujuan menciptakan situasi aman dan lancar, dengan demikian warga masyarakat yang hendak melakukan aktivitas di pagi hari maupun pelajar merasa aman dan nyaman karena kehadiran anggota Polsek Arjawinangun yang selalu hadir dipagi hari dengan melaksanakan pengaturan pagi.

    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Kompol Sumairi SH.M.Si mengatakan dengan di laksanakan PH pagi yang di lakukan oleh anggota Polsek Arjawinangun tersebut serta dengan menempatkan anggotanya di beberapa titik rawan macet maupun laka lantas tersebut bertujuan guna menciptakan rasa aman, nyaman serta lancar Kepada para warga masyarakat baik pengendara R2, R4 maupun pejalan kaki yang akan melakukan aktivitas di pagi hari, dengan kehadiran anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengaturan lalin di pagi hari, arus lalin tersebut menjadi aman dan lancar tanpa ada gangguan kemacetan sehingga aktivitas masyarakat dapat berjalan dengan baik

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Losari Polresta Cirebon Gelar Police...

    Artikel Berikutnya

    Police Go To School: Kapolsek Talun Laksanakan...

    Berita terkait

    Polsek Lemahabang Gencarkan Penertiban Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis Di Kalangan Pelajar
    Road Show Wawasan Kebangsaan Satgaswil Jabar Densus 88 AT Polri untuk Pelajar di SMA Negeri 1 Jamblang
    Patroli Dialogis Kapolsek Gebang Bersama Tukang Ojek Playangan untuk Cegah Kejahatan dan Perkuat Persatuan jaga Kamtibmas
    Kapolsek Depok Pimpin Binrohtal di Mushola As-Shurtoh Polsek Depok
    Personil Polsek Karangsembung Laksanakan Perawatan Pekarangan Pangan Bergizi
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jaga Kesatuan dan Persatuan Anggota Patroli Polsek Kaliwedi bersama babinkantibmas Sambangi Warga
    Untuk Mendukung Ketahanan Pangan, Polsek Sedong Menggerakkan Pemanfaatan Pekarangan Bergizi dan Lahan Ketahanan Pangan.
    Personil Pos Pam Dukupuntang Kontrol Tempat Wisata Selama Liburan Tahun Baru 2025
    Patroli Dialogis Kapolsek Gebang Bersama Tukang Ojek Playangan untuk Cegah Kejahatan dan Perkuat Persatuan jaga Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Sedonglor kontrol Poskamling di Desa Binaan.
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Polsek Karangsembung melaksanakan kegiatan sosialisasi Kerawanan Pelajar.
    Untuk Mencegah Kejahatan Di Malam Hari, Khususnya C.3. Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam.

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rapat Paripurna PIA Ardhya Garini Cabang 7/D.II Lanud Sultan Hasanuddin
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Exit Briefing
    Kasad Dampingi Menhan RI Kunjungi SMA Taruna Nusantara dan PT Pindad

    Tags